Kopi dan Bengkoang Perawatan Menghilangkan Jerawat

Menghilangkan jerawat dengan kopi dan bengkoang

Menghilangkan jerawat dengan kopi dan bengkoang - Sejak dahulu masker kopi sudah sering digunakan dan khasiatnya pun tidak perlu diragukan lagi dalam mengatasi masalah kulit. Terdapat berbagai macam cara membuat masker kopi yang mudah. Pertama adalah dengan menggunakan ampas kopi. Cara yang pertama ini cukup ampuh dalam mengangkat kotoran dan juga sel kulit mati yang menumpuk. Wajah pun akan terasa lebih bersih dan cerah. Lakukan hal ini sebelum mandi.

Siapkan ampas kopi terlebih dahulu kemudian aplikasikan pada wajah secara merata sambil dilakukan pemijatan secara lembut. Setelah itu diamkan selama 10 menit dan bersihkan dengan menggunakan sabun pembersih wajah. Untuk mendapatkan hasil yang maksimal lakukan cara ini secara rutin selama 2-3 dalam seminggu.

http://perawatankesehatanmuka.blogspot.com/2015/10/masker-yoghurt-dan-alpukat-perawatan.html
http://perawatankesehatanmuka.blogspot.com/2015/11/masker-yoghurt-dan-gula-pasir.html
http://perawatankesehatanmuka.blogspot.com/2015/11/ternyata-masker-yoghurt-dan-kopi.html
http://perawatankesehatanmuka.blogspot.com/2015/11/masker-yoghurt-dan-bengkoang-untuk.html
http://perawatankesehatanmuka.blogspot.com/2015/11/yoghurt-dan-jeruk-nipis-menghilangkan.html

Masker kopi juga dapat mengurangi resiko terkena kanker pada kulit anda. Menurut penelitian di Universitas Rutgers New Jersey Amerika Serikat(USA). Kafein yang terkandung pada kopi bisa menghambat enzim atau protein yang dapat menyebabkan kanker kulit anda. Selain itu juga, para ilmuwan telah menemukan bahwa bubuk kopi yang diaplikasikan langsung pada kulit dapat menghalangi sinar ultra violet yang dapat menyebabkan kanker kulit.

Cara Membuat Masker Bengkoang
Ambil bengkoang dan cuci hingga bersih, kemudian kupas kulit bengkoang dan parut bengkoang.
Peras parutan bengkoang untuk diambil airnya, masukkan kedalam mangkuk atau gelas dan buang ampasnya.

Diamkan air perasan bengkoang, sampai air perasan bengkoang mengendap pada dasar wadah.
Setelah mengendap buang airnya yang benig tadi dan ambil endapannya. Endapan itulah yang digunakan sebagai masker bengkoang.